RMS Pimpin Banggar DPR RI, Bupati Wajo Laporkan Kebutuhan Pembangunan di Wajo
INILAHCELEBES.ID, Makassar – Bupati Wajo Amran Mahmud turut hadir menerima kunjungan Badan Anggaran (Banggar) DPR RI di rumah jabatan Gubernur Sulawesi Selatan, Kamis (12/12/19). Amran Mahmud langsung melaporkan kebutuhan masyarakat di Kabupaten Wajo kepada Anggota…